-->
REKRUTMEN MANAGEMENT TRAINEE PT RNI OKTOBER (BUMN)

        Rekrutmen PT Rajawali Nusantara Indonesia - PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero), adalah perusahaan/entitas Holding Company yang bergerak dalam bidang usaha Agroindustri,perdagangan, distribusi ,properti dan Alat Kesehatan. Dengan ditegaskan kembali terhadap arah/tujuan perkembangan perusahaan/entitas, yaitu tetap fokus dan memprioritaskan bidang agroindustri sebagai basis inti dan bidang perdagangan yang merupakan sebagai ujung tombak untuk menerobos pasar bagi produk-produk yang dihasilkan oleh bidang usaha lain. PT Rajawali Nusantara Indonesia Persero  memang   membutuhkan calon pimpinan dengan program fast track melalui pelatihan,pendidikan dan pemagangan (on the job training) yang diharapkan dengan perkembangan ekonomi secara global ini perusaan mampu mendapatkan calon pimpinan yang berkompeten terutama yang berasal dari generasi milenial ini. Maka dari itu perusahaan membuka lowongan kerja untuk posisi Management traineee program . Diharapkan seluruh warga Indonesia terutama yang memenuhi syarat dapat melamar lowongan ini dengan mengikuti proses dan tahap rekrutmen.


PENGUMUMAN

REKRUTMEN MANAGEMENT TRAINEE PROGRAM BATCH XXI

PT RAJAWALI NUSANTARA INDONESIA (PERSERO)



1. Persyaratan Umum Minimal SI
  1. Ekonomi
  2. Akuntansi
  3. Management
  4. Hukum 
  5. Psikologi
  6. Agronomi/Proteksi tanaman/Agroteknologi

2. IPK minimal (skala 4)

  1.   PTS : Paling rendah 3.00
  2.   PTN : Paling rendah 3.25

3. Pelamar maksimal berumur 28 tahun (per 26 Oktober 2020)

4. Disyaratkan belum menikah dan bersedia tidk menikah terlebih dahulu selama menjalani masa Management Trainee Program ( MTP)

5. Yang terakhir bahwa pelamar yang diterima bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja PT (RNI) Persero

Tata cara pendaftaran

  1.  Pengisian pendaftaran melalui link http://bit.ly/RNIMTPXXI
  2.  Pengisian formulir paling lambat diisi pada tanggal 1 november 2020
  3.  Pengumuman nantinya tahap demi tahap akan diinfokan oleh email resmi rekrutmen@rni.co.id

Ketentuan :

  1. Kandidat yang akan dipanggil nantinya untuk mengikuti seleksi adalah kandidat yang terbaik
  2. Tahapan dan proses dalam selekse rekrutmen tidak dipungut biaya apapun
  3. Keputusan akhir adalah mutlak tidak bisa diganggu gugat
  4. Informasi lebih lanjut rekrutment@rni.co.id



sumber informasi : http://www.rni.co.id/id/karir

LihatTutupKomentar